Berikut ini beberapa contoh perintah dan kegunaannya, posting ini merupakan jawaban dari soal yang diberikan pada saat responsi beberapa waktu yang lalu.
a. who berfungsi untuk mengetahui daftar pemakai siapa saja yang sedang aktif (login).
b. rmdir berfungsi untuk meremove/menghapus direktori.
c. cal berfungsi utnuk mencetak kalender mulai tahun 0000 sampai 9999.
d. date berfungsi untuk menunjukkan atau mengatur tanggal.
e. ls –a berfungsi untuk mengetahui semua daftar yang ada pada direktory termasuk yang terhiden.
f. pico berfungsi sebagai editor dari file text sehingga dapat membuat direktori dengan mengubah yang ada didalam sebuah file dengan perintah pico.
g. grep berfungsi untuk sebuah string atau karakter yang ada di dalam sebuah file.
h. mv berfungsi untuk merename file dan memindahkan file dari direktori asalnya ke direktori tujuan
i. clear berfungsi untuk membersihkan layar dari console.
j. uname berfungsi untuk menampilkan spesifikasi hardware PC
pipe memproses permintaan dari manajer antrian untuk mengirimkan pesan ke perintah eksternal.
Contoh perintah kill root@ninety:/home/ones# kill 24481
isi direktori sub directory /dev adalah file dari perangkat-perangkat yang terdapat pada system,
Contoh perangkatnya adalah cd/dvd room, USB Drive, Printer, scanner, plotter, flashdisk, dll
Perintah mount digunakan untuk melakukan mounting dari suatu device. Biasanya digunakan untuk mengenalkan media seperti hardisk, flashdisk, MMC, MicroSD dll, ke dalam directory yang kita inginkan supaya tinggal plug and play etika akan digunakan media-media tersebut.Unmount berfugnsi untuk melepas atau menghapus mounting yang telah kta buat atau yang ada pada directory.
isi dari file etc/group adalah file-file atau directory yang dapat diberikan akses terhadap usernya missal akses Read (simbol r), Write (simbol w),Execute (simbol x)
root@ninety ninety]$ groupadd
Perintah free digunakan untuk mengetahui kapasitas memori (RAM), berapa yang kosong dan berapa yang terpakai.
cat /proc/meminfo digunakan untuk melihat informasi yang ada pada memory yang digunakan pada computer tersebut.
Membuat perintah akses,
$ chmod R 755 /home/user/ujianresponsi
$ chmod ug+rx ujianresponsi
$ chmod 700 ujianresponsi1
$ chmod 644 ujianresponsi2
Diambil dari berbagai sumber yang insyaAllah dapat dipercaya kebenarannya. Semoga dapat bermanfaat bagi kita semua. ones
No comments:
Post a Comment